Sambutan Ketua STT HKBP pada peresmian UHN Siantar
KETUA STT HKBP Pdt Dr. Victor Tinambunan: Perubahan Menuju Kehidupan yang Lebih Baik Sudah di Depan Mata KabarIndonesia – Samosir, Dengan mengucapkan puji syukur kepada Tuhan, pada hari Sabtu (24/2-18), Universitas HKBP Nommensen Pematang Siantar, resmi berdiri dan operasional, terpisah serta mandiri secara managemen dari Universitas HKBP Nommensen (UHN) Medan. Peresmiannya sebagai Universitas yg baru…