GEOPARK (TAMAN BUMI) SAMOSIR-TOBA

A. Pengertian Umum Geopark (Taman Bumi) Geologi adalah ilmu yang mempelajari secara keseluruhan tentang bumi, baik mengenai asal muasal/kejadian pembentukannya, kandungannya, bentuk fisik maupun sejarahnya termasuk segala proses alamiah yang mempengaruhi perkembangan bumi.Geopark adalah sebuah konsep manajemen sumber daya keragaman bumi (geodiversity) yang mencakup geologi, biologi, sosio cultural dan pariwisata. Geoarea adalah kawasan bumi yang…

Read More